Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2022

MIKROTIK

 PENGERTIAN MIKROTIK Mikrotik adalah Sebuah perusahaan yang bergerak di bidang produksi perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak(software) yang berhubungan dengan sistem jaringan komputer. Yang berkantor pusat di Latvia, bersebelahan dengan Rusia. Mikrotik didirikan pada tahun 1985 untuk mengembangkan router dan sistem ISP(Internet Service Provider) nirkabel. Namun, hingga saat ini masih banyak orang yang salah memahami pengertian dari mikrotik dan router. Jika mikrotik adalah sebuah sistem operasi yang termasuk dalam golongan  open source , maka router merupakan perangkat keras yang berfungsi sebagai penghubung antara dua jaringan atau lebih. Jadi, perbedaan yang paling mendasar adalah mikrotik sebagai  software  dan router berperan menjadi  hardware . Fungsi  yang Dimiliki 1. Memberikan Sistem Otentikasi Fungsi yang pertama, dipergunakan untuk membantu dalam memblokir situs yang mengandung konten yang dilarang tegas oleh undang – undang. Sehingga, program ini sangat mendukung u